- Pengertian Bioetika (klik disini)
- Intrumen international yang terkait dalam bioetika (klik disini)
- Prinsip-prinsip etik dalam penelitian (klik disini)
- Penelitian yang etis (klik disini)
- Fungsi Bioetika (klik disini)
- Beberapa persoalan bioetika (klik disini)
- Bioetika penggunaan hewan percobaan (klik disini)
- Perkembangan bioetika nasional (klik disini)
Rizki, S.Si., M.P.
Pengertian Bioetika
Bioetika ialah suatu disiplin ilmu menggabungkan pengetahuan biologi dengan pengetahuan mengenai sistem nilai manusia, yang akan menjadi jembatan antara ilmu pengetahuan dan kemanusiaan, membantu menyelamatkan kemanusian, dan mempertahankan dan memperbaiki dunia beradab. (Van Potter, 1970s)
Bioetika ialah kajian mengenai pengaruh moral dan sosial dari teknik-teknik yang dihasilkan oleh kemajuan ilmu-ilmu hayati. (Honderich Oxford, 1995)
Bioetika bukanlah suatu disiplin. Bioetika telah menjadi tempat bertemunya sejumlah disiplin, diskursus , dan organisasi yang terlibat dan peduli pada persoalan etika, hukum, dan sosial yang ditimbulkan oleh kemajuan dalam kedokteran, ilmu pengetahuan, dan bioteknologi. (Onara O’Neill, 2002)
Bioetika mengacu pada kajian sistematis, plural dan interdisiplin dan penyelesaian masalah etika yang timbul dari ilmu-ilmu kedokteran, hayati, dan sosial, sebagaimana yang diterapkan pada manusia danhubungannya dengan biosfera, termasuk masalah yang terkait dengan ketersediaan dan keterjangkauan perkembangan keilmuan dan keteknologian dan penerapannya. (Preliminary Draft Declaration on Universal Norms on Bioethics, UNESCO, 2005
Lanjutkan materi ke
Lanjutkan materi ke
- Pengertian Bioetika (klik disini)
- Intrumen international yang terkait dalam bioetika (klik disini)
- Prinsip-prinsip etik dalam penelitian (klik disini)
- Penelitian yang etis (klik disini)
- Fungsi Bioetika (klik disini)
- Beberapa persoalan bioetika (klik disini)
- Bioetika penggunaan hewan percobaan (klik disini)
- Perkembangan bioetika nasional (klik disini)
loading...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar